4 Pulau Wisata Indonesia yang Mendunia
Indonesia merupakan negara kepulauan yang memiliki banyak sekali pulau yang indah dan sudah terkenal sampai ke mancanegara. Pergi liburan ke pulau sangatlah menyenangkan apalagi kalau sudah membeli paket wisata Pulau Pari pasti bisa lebih menyenangkan lagi karena bisa mendatangi pulau yang indah.
Selain pulau yang sudah disebutkan tadi ternyata ada pulau lainnya yang tidak kalah indah dan layak untuk dikunjungi. Untuk mengetahui apa saja pulau yang dianggap indah dan terkenal di kalangan wisatawan internasional maka bacalah ulasan berikut.
Pulau di Indonesia Yang Wajib Dikunjungi
Masuk waktu liburan jelas harus mengisi liburan tersebut dengan kegiatan yang menyenangkan seperti mendatangi pulau-pulau indah yang ada di Indonesia. Saat ini ada banyak pulau yang cocok untuk dijadikan destinasi wisata dan berikut adalah daftar pulau terindah.
- Pulau Wangi-wangi
Pulau Wangi-Wangi terletak di Sulawesi Tenggara tempatnya ada di daerah Wakatobi. Pulau ini memiliki kekayaan alam yang sangat indah maka tidak aneh kalau banyak wisatawan lokal ataupun internasional yang mendatangi Pulau ini.
Selain bisa melihat pemandangan bawah laut dan juga pemandangan pantai juga bisa menikmati pemandian Kontamale yang memiliki air berwarna. Berendam di pemandian tersebut rasanya menyenangkan karena airnya sangat jernih jadi bisa melihat dasar kolam pemandian.
- Pulau Leebong
Untuk masyarakat Indonesia yang ingin melihat indahnya Pulau Maldives tidak perlu ke luar negeri karena di Indonesia juga ada pulau yang memiliki pemandangan yang sangat indah seperti di Pulau Maldives. Pulau tersebut bernama Pulau Leebong, letak pulau ini ada di Bangka Belitung tepatnya di daerah Pegantungan.
Salah satu daya tarik yang dimiliki Pulau Leebong adalah hutan mangrove yang ada di sepanjang pantai dan juga rumah-rumah pohon yang dapat dipakai untuk berteduh oleh wisatawan. Jika ingin mendatangi Pulau ini bisa langsung beli paket wisata dan jangan lupa juga untuk memesan paket wisata Pulau Pari.
- Pulau Burung
Pulau yang ini juga tidak kalah dari pulau yang sebelumnya karena Pulau Burung juga menawarkan keindahan yang tiada tara. Pulau ini ada di Belitung barat tepatnya ada di pantai utara Belitung, Pulau ini dikelilingi pasir putih yang sangat bersih dan juga bebatuan granit yang indah.
Pulau ini disebut Pulau Burung karena ada batuan granit yang cukup besar menyerupai kepala burung sedang mengerami telur. Jika belum berfoto di dekat batuan tersebut maka belum bisa dikatakan pernah ke Pulau Burung.
- Pulau Pari
Pulau yang terakhir ini letaknya ada di Kepulauan Seribu dan menjadi salah satu pulau terindah di kawasan Kepulauan Seribu. Untuk bisa berwisata di Pulau ini maka wisatawan harus membeli paket wisata Pulau Pari terlebih dahulu.
Berwisata ke Pulau Pari sangat menyenangkan karena ada banyak kegiatan yang bisa dilakukan seperti berenang, snorkeling, bermain banana boat dan juga olahraga air lainnya. Untuk bisa melakukan kegiatan itu semua tidak perlu mengeluarkan uang banyak cukup menyiapkan uang 50 ribu saja untuk setiap kegiatan.
Tips Berwisata Ke Pulau Pari
Untuk masyarakat yang ingin berliburan ke pulau khususnya Pulau Pari maka harus mempersiapkan banyak hal agar nantinya saat berlibur bisa merasa nyaman dan santai. Ada beberapa hal yang perlu disiapkan oleh wisatawan seperti pakaian renang, krim sunblock, baju ganti dan juga peralatan P3K.
Kalau sudah mempersiapkan itu semua, wisatawan tinggal beli saja paket wisata Pulau Pari yang harganya cukup murah. Sebelum akan pergi sebaiknya cek barang bawaan agar tidak ada barang yang ketinggalan.